Terakhir, Bobby Nasution kembali mengingatkan kepada seluruh masyarakat untuk menjaga kerukunan di Pemilu 2024. Diharapkannya, masyarakat harus dapat melahirkan tradisi pemilu yang damai dan tidak terjebak dalam perpecahan akibat perbedaan pilihan.
"Kita akan menjadi bagian dari sejarah yang terus diingat. Apabila pemilu kita jadikan sebagai ajang perpecahan, bukan tidak mungkin pemilu-pemilu selanjutnya juga akan menjadi ajang perpecahan," pesannya.
Baca Juga:
Khusus Jaga Keamanan Kota Nusantara, TNI Kerahkan 100 Prajurit
[Redaktur : Andri F Simorangkir]