Selain itu, menurutnya ada potongan gaji sebesar Rp 360 ribu dengan alasan untuk diposit dan akan diberikan apa bila tidak berkerja lagi di Imam Market.
Saat hal ini hendak di konfirmasi ke pihak Imam Market wartawan hanya di terima oleh Agus yang mengaku sebagai penanggung jawab di Imam Market.
Baca Juga:
Polres Asahan Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Toba 2024
Agus meminta ke pihak media agar menghubungi ke pengacara mereka. "Masalah ini sudah di serahkan ke pengacara kami bang, jadi silahkan saja tanyakan kepada pengacara kami Pak Leo," kata Agus. [rum]