"Semua itu sudah kita kerjakan, tapi tidak disini
(Maybrat), tapi di workshop di Teminabuan, kenapa? Kalau kita lakukan disini
sempit sekali areal kerjanya," terang Lutfi.
Sementara, Soal kualitas bangunan sendiri, dirinya mengaku
material yang dikerjakan dan diinstalasi pun telah memenuhi standar, termasuk
mekaniknya.
Baca Juga:
Pj Gubernur Papua Barat Daya Pantau Kesiapan Pelaksanaan Pemilukada di Kabupaten Maybrat
"Pekerjaan kita memang dikerjakan sama ahlinya, artinya
yang kerja sekarang ini aplikator mekanik nasional, artinya tim yang kita bawa
sekarang ini tim yang sudah lama, jadi soal standar kita penuhi," jelas
Lutfi.
Baca Juga:
Mahasiswa Maybrat Kota Studi Sorong Raya Dukung Pemenangan Paslon Kornelius Kambu-Zakheus Momao (KorZa)
Ia mengatakan dengan
waktu yang sesingkat ini yang menjadi perhatian serius adalah faktor manajemen
logistik, selain itu harus ada dukungan penuh soal anggaran,
"Jadi yang bisa saya bilang intinya adalah kami akan
memaksimalkan waktu yang disediakan oleh pemerintah," tandasnya. (tum)