"Kita harus gerakkan bersama masyarakat hidup sehat di
Sidoarjo,"ucapnya.
Baca Juga:
Korupsi APD Kemenkes, KPK Ungkap Satu Tersangka Beli Pabrik Air Minum Kemasan Rp60 Miliar
Bupati Sidoarjo atau Gus Muhdlor mengatakan prinsip new
normal paling masuk akal dilaksanakan saat pandemi Covid-19.
Masyarakat bisa berdampingan hidup dengan Covid-19, pandemi
yang terjadi tidak harus membuat semua sektor tiarap. Seperti halnya sektor
pendidikan, apalagi sektor keagamaan.
Baca Juga:
Kemenkes: Dampak Pestisida Sistemik pada Anggur Muscat Bisa Bertahan Meski Dicuci
"Jangan sampai sekolah-sekolah sepi, begitu juga dengan
masjid. Masjid harus kembali ramai jamaah, pandemi Covid-19 tidak harus selalu
ditakuti, namun tidak boleh juga terlalu berani. Tetap harus mematuhi prokes penularan
Covid-19," kata Gus Muhdlor .