WahanaNews.co I Pengurus Media Independen Online
Indonesia (MIO'I) Jakarta Barat resmi terbentuk. Pembentukan pengurus ini
merupakan tindak lanjut dari diterbitkannya Surat Keputusan Pengurus Dewan
Pimpinan Daerah (DPD).
Baca Juga:
Polisi Selidiki Pengurus Panti Diduga Cabuli Anak Asuh hingga Hamil di Batam
Pembentukan Pengurus dibarengi
dengan Buka Puasa bersama dengan anggota, di Spot Hall Dutamas, Jelambar
Gropet, Minggu (25/04/2021).
Ketua MIO"I Jakarta Barat, Cuncun mengatakan, tersusunnya
jajaran pengurus di Jakart Barat merupakan langkah awal menjalankan roda
organisasi dalam mengembangkan sayap.
Baca Juga:
Ciptakan Ketahanan Pangan, Pemdes Sidikalang Gelar Musdesus
Cuncun mengungkapakan terima kasih kepada seluruh
rekan-rekan anggota yang tergabung di MIO"I Jakarta Barat.