Sementara itu, Kapolres Simalungun AKBP Nicolas Dedy Arifianto mengatakan, bahwa Kepolisian Resort Simalungun sangat mendukung kebijakan pemerintah dalam rangka penertiban Keramba Jaring Apung di Perairan Wilayah Hukum Simalungun
"Hari ini kita melakukan singkronisasi data yang merupakan tindak lanjut hasil pengecekan lapangan yang lalu, sehingga hari ini adalah cek data terakhir dan kami juga merumuskan bersama pemerintah daerah untuk bagaimana solusi berikutnya," kata Kapolres.
Baca Juga:
Lengkap Penderitaan ! Jalan Rusak Sampah Menumpuk Tepat dibelakang Telkom Kota Perdagangan
Kapolres berharap Kepada masyarakat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon agar sama-sama mendukung program pemerintah sehingga semua dapat berjalan dengan baik. [rum]