Satlantas Polres Samosir juga akan menyediakan mobil derek guna mengatasi kemacetan akibat kendaraan mogok yang sering terjadi akibat overheat mesin.
Dengan strategi ini, diharapkan arus lalu lintas di kawasan wisata Menara Pandang Tele tetap lancar dan nyaman bagi pengunjung selama libur Lebaran 2025.
Baca Juga:
Dishub Sumut Nyatakan 29 Kapal Laik Berlayar
"Kami ingin memastikan wisatawan bisa menikmati libur Lebaran dengan nyaman. Oleh
karena itu, kami meminta masyarakat untuk mengikuti aturan lalu lintas dan memanfaatkan fasilitas yang telah disediakan," pungkas Agustinus. (*)
[Redaktur: Hadi Kurniawan]