WahanaNews.co I Kabupaten Samosir salah satu tujuan wisatawan
di Indonesia, masuk dalam program Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN).
Baca Juga:
Aquabike Jetski World Championship 2024 Resmi Dibuka di Danau Toba, Samosir
Dalam menunjung hal tersebut, pemerintah pusat melakukan
berbagai pembangunan fisik dan non fisik
guna mendukung kemajuan pembangunan tersebut.
Namun program dan perencanaan pembangunan yang didengungkan
pemerintah pusat, tidak seperti harapan.
Baca Juga:
Dinas Ketapang dan Pertanian Samosir Lakukan Rapit Test Residu Pestisida Anggur Shine Muscat, Ini Hasilnya
Melani Butar-butar pemerhati pembangunan dan pengelola Geo Site
Ambarita, Tomok, Tuk tuk yang tinggal di desa Ambarita dan Ridwan Sinaga warga
desa Ambarita kecamatan Simanindo sangat menyesalkan program pemerintah pusat
di pembangunan trotoar khusus pejalan kaki.