Energi yang selama ini terkuras akan secara otomatis terisi
kembali dengan suasana di Pea Farmhouse.
Baca Juga:
Libur Waisak 2025, Pengunjung TMII Tercatat 22 Ribu Orang
Anak-anak akan sangat suka jika mereka dilibatkan untuk
bercocok tanam dan ikut menyaksikan langsung yang diberikan alam dengan
beragrowista, mereka bisa memetik hasil kebun sendiri dan mengolahnya serta
menikmati hasil sajian yang mereka buat sendiri.
Semua kalangan sering berkunjung ke Pea Farmhouse dari anak-anak
hingga orang tua, pada umumnya ketika tiba di Pea Farmhouse, mereka akan sangat
menikmati pemandangan dengan hanya duduk di Beanbag (sofa lantai berisi biji
styrofoam) sambil bersantai ditemani angin sepoi-sepoi.
Baca Juga:
Kunjungan Wisatawan di Kabupaten Cirebon Terus Meningkat