Tidak ada budaya agama, yang ada adalah budaya komunitas
ditempat agama itu lahir.
Baca Juga:
Mark-Up Tanah Ratusan Miliar, KPK Sita Rumah Mewah Salomo Sihombing di Medan
Ketika agama menyebar ke daerah atau negara lain maka budaya
komunitas di tempat agama itu ikut terbawa ke tempat persebaran agama tersebut.
Baca Juga:
Terkait Korupsi Lahan Rorotan, KPK Sita Satu Rumah Mewah di Medan
Bila diperhatikan cermat dan seksama apa yang dikatakan Bung
Karno sesungguhnya adalah warning keras mengantisipasi "PENGHANCURAN ADAT
BUDAYA NUSANTARA MENGHILANGKAN PERADABAN INDONESIA" dari pihak-pihak mabuk
budaya asing, kecanduan agama yang rela membunuh bangsa sendiri untuk
menegakkan budaya asing bertujuan menghilangkan peradaban dan jati diri bangsa
Indonesia.
Membuang dan menghilangkan adat budaya, peradaban bangsa sendiri, mengimpor,
mengagung-agungkan, mendewa-dewakan adat budaya, peradaban bangsa lain adalah
karakter perilaku sangat MEMALUKAN dan menjijikkan hanya pantas dilakukan
manusia tak berjati diri dan tak beradab.