Abdul Rahman berharap kepada pihak Dinas Pendidikan Kabupaten Asahan agar memberikan informasi terlebih dahulu kepada setiap kepala sekolah terkait program-program yang akan dilaksanakan.
“Jangan enggan untuk memberikan informasi terbaru kepada setiap kepala sekolah tersebut,” harapnya.
Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan Asahan, Supriyanto sampai saat ini belum dapat dikonfirmasi terkait adanya informasi tersebut.
Baca Juga:
Tindaklanjuti Laporan Masyarakat, Polres Asahan Grebek Lokasi Gelper di Graha Kisaran
Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Asahan juga terkesan enggan untuk menjawab konfirmasi yang dilayangkan oleh wartawan media ini.
[Redaktur : Andri F Simorangkir]